Inilah Manfaat Tidur Siang untuk Tubuh

- 30 November 2022, 11:20 WIB
Inilah Manfaat Tidur Siang Untuk Tubuh
Inilah Manfaat Tidur Siang Untuk Tubuh /Pixebay/

Baca Juga: Taylor Swift Keluarkan Album Baru “Midnights” Sebuah Cerita 13 Malam Tanpa Tidur

4. Tidur siang dapat menurunkan tekanan darah agar menjadi stabil, yang kemungkinan disebabkan oleh makanan dan minuman yang mengandung banyak garam, kebiasaan dan seringnya merokok, serta stres yang meningkatkan tekanan darah.

Dengan tidur siang, tekanan darah dapat kembali normal dan mencegah potensi yang disebabkan tekanan aliran darah.

5. Tidur siang dapat memberi waktu istirahat lebih pada tubuh, ini dapat bermanfaat manakala tubuh menjadi sulit tidur ataupun tuntutan pekerjaan yang membuat tidur malam jadi berkurang.

Maka dari itu tidur siang dapat menjadi pengganti kurangnya waktu tidur, selain itu membantu menyeimbangkan tubuh supaya tidak mudah lelah.

Baca Juga: Ilmuwan Bagikan Tips Tingkatkan Daya Ingat, Salah Satunya dari Tidur

Selain beberapa hal diatas, ada pula kondisi yang tidak disarankan untuk tidur siang, hal ini berkaitan dengan kondisi medis tertentu yang mungkin akan menjadi lebih buruk apabila tidur siang.

Kondisi yang tidak disarankan untuk tidur yaitu tidak seimbangnya atau sulitnya tidur malam, insomnia, yang mungkin dapat menjadi lebih terganggu apabila telah tidur siang sebelumnya, karena tidur malam malah menjadi sulit tidur.

Selain itu ada pula inersia tidur yang merupakan gangguan tidur yang dapat membuat pusing dan linglung saat bangun tidur. Linglung dan pusing yang terjadi dapat mengganggu aktivitas yang dilakukan.

Untuk dapat mengetahui boleh atau tidaknya tubuh untuk tidur siang, dapat berkonsultasi ke dokter untuk dilakukan pemeriksaan serta dapat menemukan solusi untuk memperbaiki tidur malam yang mungkin menjadi sulit atau terganggu.

Halaman:

Editor: Masruro


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah