Cara Membuat Ketupat Lebaran yang Enak dan Pulen

- 17 April 2023, 18:10 WIB
Cara Membuat Ketupat Lebaran yang Enak dan Pulen/justme.
Cara Membuat Ketupat Lebaran yang Enak dan Pulen/justme. /

Sesuaikan dengan ukuran ketupat, pastikan takaran 2/3 sudah padat dengan cara mengetuk kupat yang sudah terisi ke permukaan keras.

  1. Perhatikan Ukuran Panci

Cara membuat ketupat lebaran berikutnya adalah memperhatikan ukuran panci. Sebaiknya kamu merebus ketupat pada panci stainless steel dengan ukuran yang lumayan besar.

Alasannya adalah untuk merendam ketupat secara keseluruhan agar matang secara merata. Ketupat yang tidak terendam secara rata dapat menghasilkan nasi yang keras, terkadang masih berbentuk beras.

  1. Perhatikan Jumlah Air

Saat sedang merebus ketupat, selalu pastikan airnya cukup, artinya jangan sampai air surut karena terlalu lama mendidih. Periksa setiap 15 menit sekali, apabila airnya sudah surut, tambahkan lagi air hangat sampai ketupat terendam.

Selama proses ini, kamu juga bisa menambahkan sedikit taburan garam atau daun pandan agar aroma ketupa tercium lebih harum dan rasanya lebih gurih. ***

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah